teknologi komposit. Komposit yang menggunakan nanomaterial menghasilkan
sifat listrik yang lebih baik daripada komposit biasa. Carbon Nanotubes (CNT)
merupakan nanomaterial yang memiliki konduktivitas tinggi, sehingga berpotensi
digunakan dalam komposit untuk berbagai aplikasi. Penelitian ini menggabungkan
Carbon Nanotubes (CNT) dengan Polyvynilidene Flouride (PVDF) untuk
menghasilkan komposit CNT-PVDF yang memiliki nilai konduktivitas yang baik.
Komposit CNT-PVDF telah dibuat dengan metode solution processing.
PVDF dilarutkan dalam aceton , kemudian CNT dilarutkan dalam aceton dan
ditambahkan Triton X-100 4 ml. Larutan PVDF dan larutan CNT masing-masing