Text
Manajemen Bencana : Solusi untuk mencegah dan mengelola bencana
Masyarakat Indonesia dan dunia banyak belajar dari kejadian bencana yang telah terjadi.
Adanya bencana mengakibatkan banyaknya korban jiwa harta benda karena kurangnya pengetahuan
dan ketidak siapan masyarakat dalam mengantisipasi bencana.
Manajemen bencana ini terdiri dari sepuluh pembahasan:
1. Pendahuluan
2. Indonesia Rawan Bencana
3. Apa Itu Bencana
4. Jenis Bencana
5. Manajemen Risiko Bencana
6. Sistem Peringatan Dini
7. Gangguan Kesehatan Pasca Bencana
8. Manajemen Bencana
9. "Golden Time", Saat Yang Menentukan Dalam Kejadian Bencana
10. Etika Lingkungan Dan Mentalitas Frontier
kata kunci: protection against fires and other disasters
Tidak tersedia versi lain